Sore semua! hari ini telah menginjak hari ke 29 romadhon. Kurang sedikit lagi kita sudah sampai pada hari kemenangan. Yang insyaallah jatuh pada hari Rabu (menurut pemerintah). Namun bagi yang sudah merayakan besok "Saya selaku Admin Solusi Online mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1432 H. Minal Aidzin Wal Faidzin Mohon maaf lahir dan batin".
Oleh karena itu, untuk memeriahkan hari raya ini saya menshare widget Selamat Lebaran ini. Previewnya ada diatas. Widget ini sebenarnya sudah lama aku dapatkan. Aku juga ingin mensharenya dari dulu namun menunggu saat yang tepat. Nah, hari ini lah saat yang aku anggap tepat untuk memposting widget ini. Untuk sumber asli widget ini dapat anda klik pada preview widget diatas.
Tapi sebelumnya mohon maaf widget ini belum tersedia untuk Wordpress. karena di Wordpress.com tidak support untuk menampilkan file swf flash. Tapi untuk blog berbasis Wordpress yang dihosting sendiri bisa.
berikut previewnya
catatan tambahan
gantilah tulisan "namakamu" sesuai keinginan Anda;
tulisan width=150 adalah lebar dari widget. 150 adalah nilai yang dapat Anda ganti sesuai keinginan;
tulisan height=150 adalah tinggi dari widget. 150 adalah nilai yang dapat Anda ganti sesuai keinginan.
Kalau sudah baca semua terus mengerti langsung saja download widget ini. Apabila ada yang perlu ditanyakan mengenai widget ini dapat Anda sampaikan melalui komentar atau dapat ke menu Tentang kami lalu pilih Hubungi Kami. Terimakasih semoga ilmu ini bermanfaat bagi Anda.